Sabtu, 26 Mei 2012

Harga Cross Andromeda A7

Baru - baru ini Cross mengeluarkan hp android terbarunya yang mengunakan android 2.3.6 yaitu Andromeda A7. Smartphone ini berbetu persegi panjang dengan sudut yang sedikit mebulat didukung dengan layar yang besar smartpone ini terlihat sangat elegan. Menggunakan layar seperti yang digunakan di ipad yaitu layar IPS ( In-Plane Switching ) yang dapat menampilkan gambar lebih jernih.

langsung saja dibawah ini gambarnya



Specification Cross Andromeda A7 :
 
Jaringan : Dual GSM, QuadBand 850/900/1800/1900MHz

CPU : ARMv6 Competible 670 MHz, RAM 445MHz

Memori    Internal : 170MB

Eksternal : microSD hingga 32GB

Layar : IPS 4.3 inci touch screen Capacitive, 480×800 piksel 240dpi

Sistem Operasi : Android GingerBread 2.3.6

Kamera : 5MP, autofokus, lampu kilat

Koneksi : Wifi, HSDPA, GPRS/EDGE, Bluetooth, micro USB

Fitur Lainnya :Radio FM, FM transmitter, Adobe Reader, Alarm, Yahoo Messenger, Yahoo Mail, Bluetooth proximity, Clock, eBuddy, ES File Explore, Facebook, Twitter, WhatsApp, Wireless keyboard, Latitude, Compass, Gmail, Maps, MiniLyrics, Navigation, Opera Mini 5 beta, Places Play Store.

Baterai : Li-ion 1450mAh

Release    April 2012
Harga kisaran 1,3 - 1,5 Juta

Sekian tentang Cross Andromeda A7 terimah kasih telah mengunjungi blog saya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar